Seorang Ayah dan Ibu tentunya sangat mencintai buah hatinya, apapun dilakukan untuk menyenangkan sang buah hati. Namun ada kejadian di tanah Arab yang membuat nitizen geram melihatnya.
Perilaku kedua orang tua bayi di Arab Saudi mendapatkan berbagai kecaman dari para netizen. Pasalnya mereka berbuat sesuatu yang dianggap berbahaya untuk si bayi.
Melansir dari Daily Mail, pasangan ini meletakkan bayi mereka di tepi tebing yang sangat tinggi.
Tujuannya hanya demi menghasilkan sebuah foto. Foto tersebut diambil di tempat yang cukup populer di Barat Arab Saudi.
![]() |
Bayi yang diletakkan dipinggir tebing |
Tepatnya di Dikka Al Al Halwani, bagian atas Gunung Al Hada yang menghadap ke jalan raya Mekkah. Menurut situs berita Arab, Al Marsad, pasangan yang tak disebutkan namanya ini menerima kritik keras setelah foto bayi tersebut tersebar di jagat maya.
Baca Juga :
- Unik, Museum di Tokyo Jepang Ini Khusus Mengkoleksi Batu-batu Berwajah Manusia
- Ribuan Jemaah Menangis Terharu Saat Fatih Seferagic Ceramah, Ternyata Ini Lho Penyebabnya!
Jumlah 0 komentar
Silahkan Berkomentar Dengan Selalu Mengikuti Peraturan. Kunjungi http://bit.ly/KomentarWU untuk mengetahui Kebijakan Komentar WowUniknya.net