02 Mei 2016

author photo
Oleh STMIK RAHARJA
DOSEN : META AMALYA DEWI, M.KOM

Pendekatan analisis model–driven :
  1. Pendekatan pemecahan masalah yang menekankan pembuatan gambar model sistem untuk mendokumentasikan dan memvalidasi sistem-sistem yang ada maupun diusulkan.
  2. Menggunakan gambar untuk mengkomunikasikan masalah-masalah, persysratan-persyaratan, dan solusi bisnis;

Contoh : visio professional, case berbasis peralatan pemodelan/repository—misal: system architect, visible analyst atau rational rose.

Pendekatannya antara-lain :
  • analisis terstruktur :

Sebuah teknik model-driven dan berpusat pada proses yang digunakan untuk menganalisis sistem yang ada dan mendefinisikan persyaratan bisnis untuk sebuah sistem baru atau keduanya.
  • Information engineering :

Sebuah teknik model-driven dan berpusat  data dan sensitif  proses u/ merencanakan, menganalisis dan mendesain sistem info. 
     beberapa gambar yang mengilustrasikan dan mengsinkronisasikan data dan proses sistem.

 Pendekatannya antara-lain :
- Analisis berorientasi obyek:
  • sebuah teknik model driven yang  mengintegrasikan antara data dan proses ke dalam suatu obyek.
  • beragam gambar yang mengilustrasikan obyek-obyek sistem dari beragam perspektif—struktur,  prilaku, dan interaksi antar obyek. 

    obyek : suatu konstruksi yang mengintegrasikan antara data dan proses dan dapat dimanipulasi datanya—baca, buat, update, dan hapus.
    properti :  
    cara untuk membaca, membuat, mengupdate, dan menghapus data obyek.
    unified modeling language : tool untuk membuat model sistem. 

2. Pendekatan analisis sistem terakselerasi
    - discovery prototyping:
      sebuah teknik untuk mengidentifikasikan
      persyaratan-persyaratan bisnis user dan 
      mengimplementasikan quick and dirty—bijaksana  
      dan tanpa cacat—persyaratan tsb.
- rapid architected analysis :
  1. Pendekatan untuk memperoleh model-model sistem dari sistem yang sudah ada prototype.
  2. Gabungan antara pendekatan  model driven dan analisis terakselerasi.
Download Materi PPT (HERE)
Download Materi Praktek DOC (HERE)

Harap Pergunakanlah Materi Dengan Bijak!!!!!......................

Jumlah 0 komentar

Silahkan Berkomentar Dengan Selalu Mengikuti Peraturan. Kunjungi http://bit.ly/KomentarWU untuk mengetahui Kebijakan Komentar WowUniknya.net

Artikel Berikutya Next Post
Artikel Sebelumnya Previous Post

Baca Juga