28 Oktober 2016

author photo
Lidah adalah kumpulan otot rangka pada bagian lantai mulut yang dapat membantu pencernaan makanan dengan mengunyah dan menelan. Lidah dikenal sebagai indera pengecap yang banyak memiliki struktur tunas pengecap. Lidah juga turut membantu dalam tindakan bicara.Juga membantu membolak balik makanan dalam mulut.

Setiap manusia mempunyai bentuk lidah yang berbeda-beda. Tapi, Tahukah kamu? Sebenarnya manusia mempunyai 3 kategori bentuk lidah. Dari kategori tersebut ternyata bisa menunjukkan kepribandianmu lho. Hmm,, Kok bisa ya? Yuk langsung saja simak penjelasan berikut ini.

Ilustrasi Bentuk Lidah
1. Lidah Bulat

Jika kamu mempunyai bentuk lidah yang bulat berati kamu termasuk kedalam tipe orang yang cenderung santai dan dapat mengikuti arus dalam menjalani hidup, atau bisa di sebut dengan bahasa keren “lets it flow”.

Kamu juga tipe orang yang nggak suka memaksakan diri dalam melakukan suatu hal baru. Kamu juga suka di kelilingi banyak orang dan menikmati waktu bersamanya, hal tersebut bisa terjadi karena kamu orangnya fair dan mudah bergaul.

Walaupun kamu orangnya fair dan mudah bergaul, akan tetapi kamu gak suka kalau ada orang yang ikut campur dalam kehidupanmu.

2. Lidah Lancip

Kalo yang berlidah lancip, kamu itu tepe orang yang tahu akan segala hal yang kamu inginkan dan tidak ada kata takut untuk berbicara hal tentang kebenaran. Kamu tipe orang yang suka ceplas ceplos dalam hal berbicara tanpa berpikir panjang, kadang ucapanmu membuat lawan bicara tersinggung bahkan sakit hati.

Baca Juga:
  1. 10 Restoran Super Romantis Yang Ada di Dunia
  2. 4 Manfaat Dari Daun Pepaya Untuk Kesehatan Kita

Kamu tidak suka jika ada orang yang menghalangi apapun yang kamu inginkan karena kamu orang yang ambisius.

Walaupun begitu kamu termasuk ke dalam golongan orang yang dapat di percaya dan dapat memperlakukan orang dengan hormat.

3. Lidah Membelah

Dan yang terakhir adalah Lidah membelah, kamu merupakan sosok yang unik dan hal tersebut menjadi energi dalam kehidupanmu. Orang-orang menilai kamu adalh orang yang kreatif, bebas dan pastinya menyenangkan.

Akan tetapi kamu akan merasa terganggu jika di kelilingi banyak orang dan kamu akan merasa lebih nyaman dengan menghabiskan waktu sendiri (diahanggra, gelut.com)

Jumlah 0 komentar

Silahkan Berkomentar Dengan Selalu Mengikuti Peraturan. Kunjungi http://bit.ly/KomentarWU untuk mengetahui Kebijakan Komentar WowUniknya.net

Artikel Berikutya Next Post
Artikel Sebelumnya Previous Post

Baca Juga